-->

Anatomi Otot Sternohioideus Pada Otot Leher Manusia

Anatomi otot sternohioideus merupakan serangkaian dari origo, insersi, aksi atau fungsi, saraf, dan arteri dari otot ini. Melalui serangkaian tersebut otot akan mampu melakukan fungsinya dengan baik pada tubuh manusia. Maka dari itu artikel ini akan membahas mengenai anatomi otot sternohioideus pada otot leher manusia, untuk mengetahuinya dengan lebih lanjut silahkan di simak dengan yang telah tersaji dibawah ini.


Anatomi Otot Sternohioideus Pada Otot Leher Manusia Otot sternohioideus adalah otot yang memiliki fungsi sebagai menarik tulang hioid secara inferior. Hal ini bisa terjadi disebabkan oleh adanya perlekatan origo serta insersi dan adanya dukungan dari percabangan persarafan dan pembuluh dari tubuh manusia sehingga akan memudahkan otot untuk melakukan fungsinya. Maka dari itu dibawah ini telah tersedia bahasan anatomi otot sternohioideus, untuk mengetahuinya dengan lebih lanjut silahkan di simak dengan sebagai berikut ini :  Origo Otot Sternohioideus Letak perlekatan origo pada otot ini berada di bagian tubuh : Permukaan posterior ujung medial klavikula, ligamen sternoklavikula posterior & bagian superior & posterior manubrium sterni.  Insersi Otot Sternohioideus Letak perlekatan insersi dari otot ini berada di bagian tubuh : Batas inferior tulang hioid  Aksi atau Fungsi Otot Sternohioideus Aksi atau fungsi yang dihasilkan oleh otot ini adalah sebagai berikut : Menarik tulang hioid secara inferior  Saraf Otot Sternohioideus Percabangan persarafan dari otot ini berasal dari nervus : Cabang servikalis ansa (tiga saraf servikal pertama)  Arteri Otot Sternohioideus Percabangan perdarahan atau pembuluh dari dari otot ini berasal dari arteri : a. ligual; a. subklavia  Nah itu dia bahasan dari anatomi otot sternohioideus pada otot leher manusia. Melalui bahasan di atas bisa diketahui mengenai anatomi origo, insersi, aksi atau fungsi, saraf, dan arteri dari otot ini. Mungkin hanya itu yang bisa disampaikan di dalam artikel ini, mohon maaf bila terjadi kesalahan di dalam penulisan, terimakasih telah membaca artikel ini."God Bless and Protect Us"
Anatomi Otot Sternohioideus Pada Otot Leher Manusia


Anatomi Otot Sternohioideus Pada Otot Leher Manusia

Otot sternohioideus adalah otot yang memiliki fungsi sebagai menarik tulang hioid secara inferior. Hal ini bisa terjadi disebabkan oleh adanya perlekatan origo serta insersi dan adanya dukungan dari percabangan persarafan dan pembuluh dari tubuh manusia sehingga akan memudahkan otot untuk melakukan fungsinya. Maka dari itu dibawah ini telah tersedia bahasan anatomi otot sternohioideus, untuk mengetahuinya dengan lebih lanjut silahkan di simak dengan sebagai berikut ini :

Origo Otot Sternohioideus

Letak perlekatan origo pada otot ini berada di bagian tubuh :
  • Permukaan posterior ujung medial klavikula, ligamen sternoklavikula posterior & bagian superior & posterior manubrium sterni.

Insersi Otot Sternohioideus

Letak perlekatan insersi dari otot ini berada di bagian tubuh :
  • Batas inferior tulang hioid

Aksi atau Fungsi Otot Sternohioideus

Aksi atau fungsi yang dihasilkan oleh otot ini adalah sebagai berikut :
  • Menarik tulang hioid secara inferior

Saraf Otot Sternohioideus

Percabangan persarafan dari otot ini berasal dari nervus :
  • Cabang servikalis ansa (tiga saraf servikal pertama)

Arteri Otot Sternohioideus

Percabangan perdarahan atau pembuluh dari dari otot ini berasal dari arteri :
  • a. ligual; a. subklavia

Nah itu dia bahasan dari anatomi otot sternohioideus pada otot leher manusia. Melalui bahasan di atas bisa diketahui mengenai anatomi origo, insersi, aksi atau fungsi, saraf, dan arteri dari otot ini. Mungkin hanya itu yang bisa disampaikan di dalam artikel ini, mohon maaf bila terjadi kesalahan di dalam penulisan, terimakasih telah membaca artikel ini."God Bless and Protect Us"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel